08 April 2012

Cara Install Windows 7 dengan Flashdisk

Cara Install Windows 7 dengan Flashdisk. Mungkin sobat sudah tidak asing lagi mendengarkan perkataan orang mengenai Cara Install Windows 7 dengan Flashdisk. Namun sobat tidak mengetahui bagaimana caranya atau mungkin sobat tidak mau tau, yang penting laptop atai netbook sobat sudah terinstal OS nya.

Perlu sobat ketahui, ilmu itu sangat mahal lho, emang bener kan. Nah, tentunya sobat khususnya bagi yang mempunyai netbook atau laptop, ada baiknya mengetahui Cara Install Windows 7 dengan Flashdisk. Ini sangat penting, mengingat biaya yang kita keluarkan jika OS kita rusak, padahal hanya butuh waktu beberapa menit saja untuk menginstal OS pada sebuah netbook atau laptop, tergantung dari spek komputer.


03 April 2012

AVG Free: Si Powerfull Yang Full Gratis

Setiap komputer, laptop, netbook dan sejenisnya tentu memerlukan pengamanan dari serangan virus, spyware, malware dan lain sebagainya, biasanya digunakan sebuah program yang bernama Anti-Virus. Di seluruh dunia, ada ratusan, bahkan mungkin ribuan jenis produk antivirus, mulai dari yang freeware, trial version, hingga berbayar, penggunaan disesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuan.

Kelebihan dan Kekurangan Ziddu atau 4Shared

Dalam dunia luna maya ini alias internet, banyak sekali situs yang menyediakan storage media alias media penyimpanan online dan beberapa yang menurut saya paling recomended yaitu Ziddu dan 4Shared. Kedua situs file uploads itu sama² free alias tidak berbayar dan gratisan. Media penyimpanannya pun juga sama² besar. Ya cocoklah untuk menyimpan ebook, mp3, data² tak penting lainnya (kalo penting jangan ditaruh disana,, ntr malah diambil orang) hahahaha…. Keduanya punya kelebihan dan kekurangan masing². Nih daripada gak ad kerjaan makanya aku buat postingan review kelebihan dan kekurangan dua situs File Upload nih. Mohon komentarnya hehehe… cekidoottt,, hihihi

01 April 2012

Cara Menginstall dan Menggunakan Aplikasi Folder Password

Folder PasswordFolder Password adalah sebuah software/aplikasi yang mempunyai fungsi mengunci/mempassword sebuah folder. Aplikasi Folder Password ini menjaga folder pribadi Anda agar tidak dapat dibuka atau dibaca oleh orang yang tidak mempunyai hak untuk itu. Berikut ini adalah cara Menginstal dan Memakai Aplikasi Folder Password :

Cara Menginstall dan Menggunakan WinRAR

WinRARWinRAR adalah sebuah aplikasi archive/pengarsipan dan compress/pengecilan size pada sebuah file atau folder. Pada umumnya aplikasi WinRAR ini digunakan untuk mengarsipkan sebuah file atau folder ke dalam satu bagian agar ketika file atau folder ini ingin dipergunakan dapat dengan mudah dicari. Aplikasi WinRAR ini juga digunakan untuk compress atau mengecilkan size pada sebuah file atau folder yang bertujuan untuk menghemat sebuah media penyimpanan, mempercepat proses upload, dan memudahkan seseorang yang ingin mendownload file atau folder tersebut karena tidak memakan waktu yang lama untuk mendownload file atau folder tersebut.